Lapak Dunggala
Lapak Dunggala adalah salah satu unit usaha jual beli online yang dikelola oleh badan usaha milik desa (BUMDesa) TINELO, Desa Dunggala Kecamatan Tibawa Kabupaten Gorontalo Provinsi Gorontalo, Indonesia.....
Produk yang dijual sebagian besar merupakan hasil produksi masyarakat desa Dunggala dan sekitarnya. Semua Produk yang ditawarkan dijamin berkualitas karena telah melalui proses seleksi yang ketat.